Avast baru saja merilis anti virus terbarunya, anti virus ini diberi nama Avast! Free Antivirus 7.0. Avast terbaru memiliki beberapa keunggulan dibanding dengan versi sebelumnya. Kelebihan yang sudah dimasukkan dalam versi 7 ini antara lain:
1. Anti-spyware built-in
2. Anti-rootkit built-in
3. Web Shield
4. Strong self-protection
5. System integration
6. Virus Chest
7. Network Shield
8. Update Otomatis
9. Resident protection
10. Simple User Interface
11. Antivirus kernel
12. Integrated Virus Cleaner
13. P2P and IM Shields
14. Support for 64-bit Windows
15. Internationalization
Jangan khawatir bagi yang tidak memiliki uang untuk membeli versi pro karena Avast juga menyediakan versi non commerical-nya. Untuk mengunduh Avast! Free Antivirus 7.0 kamu dapat mengunjungi situs resmi Avast Software di http://www.avast.com/free-antivirus-download
0 komentar:
Posting Komentar